Welcome to HQ's Blog

Hello World! If you've visited this blog before, welcome back. Please help me what article do you like by give it a comment. But if you're new with this blog, please feel free to stay ahead for a shortwhile, to read my articles. I assure you will get something by read it carefully. Haha...

Ok ok... By the way, this blog belongs to me, Haqqi. Yeah, that is my nickname. If you want to know about me, please read the top sidebar titled "About Me". If you want to know MORE about me, please feel free to add my Messenger (xp_guitarist) and chat with me. I am Indonesian. My English is not so good, so please don't laugh if my 'syntax' is wrong. But sometimes I will post my blog in Bahasa Indonesia (I think most of them will).

The reason I create this blog is, I want to share everything I can share. From my experience, computer program I used, my algorithms and source codes, and some useful infos and tips. So, if you want to request something I can, feel free to ask. And if you also want to share me something, I always open my hand, haha. Anyway, WELCOME TO MY BLOG!

This site is best viewed with Mozilla Firefox with resolution 1024x800 or more

Page copy protected against web site content infringement by Copyscape

ANNOUNCEMENT!!!

This blog is dead!!! I moved it to my new blog in http://haqqi.net. Thank you for reading this blog. Hope you will read my new blog too.


Intermezo

Apr 20, 2009

Sedikit intermezo, lagi-lagi cerita tentang bagian cerita hidup saya

Sudah beberapa hari, saya ketemuan terus sama orang yang saya coba cari tahu. Dengan sedikit obsesi seperti ini, rasanya yang terjadi hampir sama kayak "pengejaran" yang saya lakukan waktu SMA. Sedikit menyenangkan sih, tapi kalau gini terus, bisa-bisa hasilnya juga sama kayak waktu SMA, nggak dapet apa-apa.

Tapi kali ini sedikit berbeda dengan masa SMA. Kalo dulu saya benar-benar tertutup, bahkan sama sohib sendiri, sekarang jadi lebih terbuka sama teman-teman saya. Meski nggak tahu mereka anggap bercanda atau nggak. Meski mereka juga bermain dengan nama orang itu. Entah mereka juga memiliki obsesi seperti saya atau nggak, saya nggak peduli. Intinya, saya tertarik dengan orang tersebut. Ada aura yang berbeda di dirinya, hampir sama seperti yang saya rasakan pada orang-orang sebelumnya.

Meski saya nggak tahu terlalu banyak tentang orang itu, kali ini saya coba untuk lebih cari tahu. Seperti saran dari seseorang yang bahkan belum pernah saya temui, saya coba untuk mulai tersenyum. Eh, rasanya otak jadi cermelang. Law of Attraction sedikit demi sedikit mulai bekerja. Semakin dekat dan dekat.

Sebenarnya saya sudah tahu keberadaan orang itu sudah sejak lama, setengah tahun lebih. Memang saya sudah mencium aura yang pernah saya rasakan. Saya sudah coba sedikit cari tahu. Tapi usaha saya berhenti di tengah jalan setelah melihat sesuatu yang saya nggak tahu kebenarannya. Tapi saya coba ambil kesimpulan bahwa ini bukan jalan saya. Jadi akhirnya saya sempat mencoba mencari tujuan lain, yang akhirnya jadi nyasar ke suatu bagian kehidupan yang sudah saya posting sebelumnya nya.

Tapi setelah beberapa lama, setelah hidup saya bangkit kembali, setelah hidup saya dipenuhi warna, saya merasakan sedikit suasana positif. Saya menemukan bahwa "mungkin" apa yang saya lihat dan saya ambil kesimpulan dulu itu salah. Saya merasa mendapatkan chance dan challange lagi. Saya coba untuk mencari waktu-waktu dan tempat-tempat strategis, sama seperti strategi pada waktu SMA. Tapi kalau dulu saya terlalu pendiam, sekarang saya coba untuk nggak jaim lagi. Sedikit tersenyum, sedikit menyapa, dan sedikit bertanya-tanya.

Udah ah, sementara ini dulu yang saya coba tulis. Ini aja nulis soalnya mumpung lagi istirahat coding, sambil blog walking. Cerita berikutnya harus lebih bahagia dari ini. OK!!!

2 comments:

Tiara said...

Wah2.... ada kabar baru rupanya

It's kinda sort of happy feeling but U're not sure what it's called?? hehe..

Smangat,Qi!!

saatnya penyelidikan dimulai ^^

ePhen said...

huhu...
kka' Lucuh!!!


cMangad!!!^^'